Pada Postingan terdahulu saya membahas masalah Tips Memilih Pensil yang Baik.
Ternyata proses pembuatan pensil agar bisa digunakan oleh kita, cukup panjang ya teman-teman.
Untuk menghargai bapak-bapak yang sudah menghasilkan pensil yang bermutu, maka ada baiknya kita mempergunakan, merawat dan menyimpan pensil secara baik ya teman-teman.
Tapi tunggu dulu..... teman-teman.
Pensil yang sudah diproduksi tentunya harus lulus uji loh....
Seperti Sekolah saja ada Ujian ya...
Nah ini Dia Ujiannya : Pensil harus Lulus Uji
Tapi apakah teman-teman tahu bagaimana proses pembuatan pensil yang sebenarnya?
Untuk itu kita perlu mengenal langkah-langkah pembuatan pensil.
Untuk mudahnya simak gambar dibawah ini ya....
Proses Pembuatan pensil |
Untuk menghargai bapak-bapak yang sudah menghasilkan pensil yang bermutu, maka ada baiknya kita mempergunakan, merawat dan menyimpan pensil secara baik ya teman-teman.
Tapi tunggu dulu..... teman-teman.
Pensil yang sudah diproduksi tentunya harus lulus uji loh....
Seperti Sekolah saja ada Ujian ya...
Nah ini Dia Ujiannya : Pensil harus Lulus Uji
- Kekuatan Rekat Lem
- Kekuatan Leads (Isi Pensil)
- Droping Test (pensil dijatuhkan dari kertinggian meja normal atau 130 cm)
- Tes Warna
- Tes Anti Racun
Kalau Pensil Lulus uji, maka pensil siap digunakan teman-teman dengan mutu yang baik.
0 komentar:
Posting Komentar
Sumonggo Panjenengan Isi Komentar nanging ingkang Sopan nggih